suspensi
(sus.pen.si) /suspénsi/

nomina (n)

  • pelaksanaan penundaan atau penangguhan sesuatu untuk sementara; (nomina)
    sumber: kbbi3
  • pemecatan (dr jabatan, pekerjaan) untuk sementara waktu; (nomina)
    sumber: kbbi3
  • Kim sistem koloid zat padat yg terserak dl zat cair, partikelnya tidak mudah mengendap krn kecil ukurannya dan tidak mudah menggumpal krn sering menolak; (nomina)
    sumber: kbbi3
  • Tek sistem penggantungan roda mobil; (nomina)
    sumber: kbbi3

Kata-kata Terkait

tersuspensi,

Kamus Lainnya

Kamus Inggris

Bookmark


Lihat berdasar huruf depan:

 A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z  acak