setimpal

adjektiva (a)

  • seimbang; sebanding; sepadan: ia mencarikan anaknya jodoh yg ~ dng derajatnya; semoga engkau mendapatkan pahala yg ~ dr Allah Swt.; hukumannya ~ dng kejahatannya; (a)
    sumber: kbbi3
  • sesuai; layak: ukuran rumah ini tidak ~ apabila digunakan untuk perkantoran; gajinya sudah ~ (a)
    sumber: kbbi3

Sinonim

seimbang, setimbal, setimbang, sebanding, sesuai,

Kata-kata Terkait

menimpali, timpal, timpalan,

Kamus Lainnya

Kamus Inggris

Bookmark


Lihat berdasar huruf depan:

 A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z  acak