pandai
(pan.dai)

arti

  • cepat menangkap pelajaran dan mengerti sesuatu; pintar; cerdas (arti)
    Contoh:
    anak itu ~ , rajin, dan jujur;
    sumber: kbbi3

adjektiva (a)

  • a mahir; cakap; terampil (adjektiva)
    Contoh:
    karyawan itu ~ lagi cekatan; ia ~ berbahasa Inggris;
    sumber: kbbi3

verba (v)

  • v dapat; sanggup (v)
    Contoh:
    anak itu sudah ~ membaca;
    sumber: kbbi3

adjektiva (a)

  • a berilmu (adjektiva)
    Contoh:
    banyak orang ~ di daerah ini;
    sumber: kbbi3

nomina (n)

  • tukang tempa (nomina)
    Contoh:
    ~ besi;
    sumber: kbbi3
  • juru (tukang) ramu (nomina)
    Contoh:
    ~ obat; ~ ukir juru ukir;
    sumber: kbbi3

Lihat berdasar huruf depan:

 A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z  acak