akuisisi
(aku.i.si.si)

nomina (n)

  • perolehan; pemerolehan (nomina)
    Contoh:
    ~ bahasa ibu oleh anak-anak;
    sumber: kbbi3
  • masukan (tt data komputer) (nomina)
    Contoh:
    ~ data direkam dan kemudian diproses komputer;
    sumber: kbbi3
  • pemindahan kepemilikan perusahaan atau aset (dl industri perbankan terjadi apabila pembelian saham di atas 50%); pengambilalihan kepemilikan perusahaan atau aset; (nomina)
    sumber: kbbi3
  • Ek cara memperbesar perusahaan dng cara memiliki perusahaan lain; (nomina)
    sumber: kbbi3

glosarium (g)

  • pengambilalihan sebagian besar (lebih dan 50%) atau seluruh kepemilikan suatu bank (acquisition) (glosarium)
    sumber: Glosarium bi.go.id
  • (acquisition) pengambilalihan sebagian besar (lebih dari 50%) atau seluruh kepemilikan suatu bank. (glosarium)
    sumber: Glosarium bpk.go.id
  • Pengambilalihan kepemilikan suatu bank. (Sumber : Undang-undang No. 10 Tahun 1998 tentang Perubahan atas UU No. 7 Tahun 1992 tentang Perbankan) (glosarium)
    sumber: Glosarium kemendagri.go.id

Sinonim

perolehan, pemerolehan,

Kata-kata Terkait

mengakuisisi, pengakuisisi,

Kamus Lainnya

Kamus Inggris

Bookmark


Lihat berdasar huruf depan:

 A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z  acak